Definisi :
Perilaku
individu dan/atau pemberi asuhan tidak mengikuti rencana perawatan/pengobatan
yang disepakati dengan tenaga kesehatan,sehingga menyebabkan hasil
perawatan/pengobatan tidak efektif.
Penyebab
Disabilitas
(mis. penurunan daya ingat, defisit sensorik/motorik)
Efek
samping program perawatan/pengobatan
Beban
pebiayaan program perawatan/pengobatan
Lingkungan
tidak terapeutik
Program
terapi kompleks dan/atau lama
Hambatan
mengakses pelayanan kesehatan (mis. gangguan mobilisasi, masalah transportasi,
ketiadaan orang merawat anak dirumah, cuaca tidak menentu
Program
terapi tidak ditanggung asuransi
Ketidakadekuatan
pemahaman (sekunder akibat defisit kognitif, kecemasan, gangguan
penglihatan/pendengaran,kelelahan,kurang motivasi)
Gejala dan Tanda Mayor
Subjektif
Menolak
menjalani perawatan/pengobatan
Menolak
mengikuti anjuran
Objektif
perilaku
tidak mengikuti program perawatan/pengobatan
Perlikau
tidak menjalankan anjuran
Gejala dan Tanda Minor
Subjektif
(tidak
tersedia)
Objektif
Tamapak
tanda/gejala penyakit/masalah kesehatan masih ada atau meningkat
Tampak
kompilasi penyakit/masalah kesehatan menetap atau meningkat
Kondisi Klinis Terkait
Kondisi
baru terdiagnosis penyakit
Kondisi
penyakit kronis
No comments:
Post a Comment