Monday, January 9, 2023

MANAJEMEN BERAT BADAN

 

MANAJEMEN BERAT BADAN

Definisi

Mengidentifikasi dan mengelola berat badan agar dalam rentang optimal

Tindakan

Observasi

- Identifikasi kondisi kesehatan pasien yang dapat mempengaruhi berat badan

Terapeutik

- Hitung berat badan ideal pasien

- Hitung persentase lemak dan otot pasien

- Fasilitasi menentukan target berat badan yang realistis

Edukasi

- Jelaskan hubungan antara asupan makanan, aktivitas fisik, penambahan berat badan dan penurunan berat badan

- Jelaskan faktor risiko berat badan lebih dan berat badan kurang

- Anjurkan mencatat berat badan setiap minggu, jika perlu

- Anjurkan melakukan pencatatan asupan makanan, aktivitas fisik dan perubahan berat badan

No comments:

Post a Comment

Manajemen Telusur

DOKUMEN TELUSUR POKOK Rencana Strategis ( Renstra )   >>>>>>>>>> View Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) dan ...