Tuesday, January 10, 2023

PEMANTAUAN RISIKO JATUH

 PEMANTAUAN RISIKO JATUH

Definisi

Mengumpulkan dan menganalisis risiko mengalami kerusakan fisik dan gangguan Kesehatan akibat jatuh.

Tindakan

Observasi

- Identifikasi deficit kognitif atau fisik pasien yang dapat meningkatkan potensi terjatuh di lingkungan tertentu

- Identifikasi perilaku dan factor yang mempengaruhi risiko terjatuh

- Identifikasi Riwayat jatuh

- Identifikasi karakteristik lingkungan yang dapat meningkatkan potensi jatuh (mis. Lantai licin dan tangga terbuka)

- Monitor ketrampilan,keseimbangan,dan tingkat kelelahan dengan ambulansi

- Monitor kemampuan untuk pindah dari tempat tidur ke kursi dan sebaliknya

- Periksa persepsi keseimbangan jika perlu

Terapeutik

- Atur interval pemantauan sesuai kondisi pasien

- Dokumentasikan hasil pemantauan

Edukasi

- Jelaskan tujuan dan prosedur pemantauan

- Informasikan hasil pemantauan jika perlu

No comments:

Post a Comment

Manajemen Telusur

DOKUMEN TELUSUR POKOK Rencana Strategis ( Renstra )   >>>>>>>>>> View Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) dan ...