Tuesday, January 3, 2023

Dukungan Perlindungan Penganiayaan Agama

 

Definisi

Menfasilitasi identifikasi risiko tinggi, pengendalian hubungan dan kegiatan keagamaan.

Tindakan

Observasi

- Identifikasi ketergantungan pada “pemimpin” agama

- Identifikasi pola perilaku, pemikiran, dan perasaan

Identifikasi Riwayat penyalahgunaan agama dan/atau ritual, metode, pemecahan masalah dan koping, stabilitas emosional, tingkat penggunaan Teknik persuasif dan manipulatif

- Identifikasi tanda tanda penganiyayaan fisik, emosional, atau adiksi agama

- Monitor interaksi dengan “pemimpin” agama

- Identifikasi jaringan fungsional keagamaan

- Identifikasi sumber-sumber untuk memenuhi kebutuhan religius dan dukungan individu dan kelompok

Terapeutik

- Tawarkan kegiatan ibadah yang sesuai untuk pemulihan bagi pasien dan keluarga/kelompok agama

- Berikan dukungan interpersonal secara reguler sesuai kebutuhan

- Laporkan dugaan penyalahgunaan terhadap rumah ibadah dan/atau otoritas hukum

Kolaborasi

- Rujuk konseling agama sesuai

- Rujuk jika diduga terdapat penyalahgunaan ritual gaib

No comments:

Post a Comment

Manajemen Telusur

DOKUMEN TELUSUR POKOK Rencana Strategis ( Renstra )   >>>>>>>>>> View Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) dan ...