Tuesday, January 10, 2023

Pencegahan Cedera L.14537

 Pencegahan Cedera L.14537

Definisi

Mengidentifikasi dan menurunkan risiko mengalami bahaya atau kerusukan fisik.

Tindakan

Observasi

- Identifikasi area lingkungan yang berpotensu menyebabkan cedera

- Identifikasi obat yang berpotensi menyebabkan cedera

- Identifikasi kesesuaian alas kaki atau stoking elastis pada ekstremitas bawah

Terapeutik

- Sediakan pencahayaan yang memadai

- Gunakan lampu tidur selama jam tidur

- Sosialisasikan pasien dan keluarga dengan lingkungan ruang rawat (mis, penggunaan telpon, tempat tidur, penerangan ruangan dan lokasi kamar mandi)

- Gunakan alas lantai jka berisiko mengalami cidera serius

- Sediakan alas kaki antislip

- Sediakan pispot atau urinal untuk eliminasi di tempat tidur, jika perlu

- Pastikan bel panggilan atau telepon mudah dijangkau

- Pastikan barang-barang pribadi mudah di jangkau

- Pertahankan posisi tempat tidur di posisi terendah saat digunakan

- Pastikan roda tempat tidur atau kursi roda dalam kondisi terkunci

- Gunakan pengaman tempat tidur sesuai dengan kebijaka fasilitas pelayanan kesehatan

- Pertimbangkan penggunaan alam elektronik pribadi atau alam sensor pada tempat tidur atau kursi

- Diskusikan mengenai latihan dan terapi fisik yang diperlukan

- Diskusikan mengenai alat bantu mobilitas yang sesuai (mis, tongkat atau alat bantu jalan)

- Diskusikan bersama anggota keluarga yang dapat mendampingi pasien

- Tingkatkan frekuensi Observasi dan pengawasan pasien, sesuai kebutuhan

Edukasi

- Jelaskan alasan intervensi pencegahan jatuh ke pasien dan keluarga

- Anjurkan berganti posisi secara perlahan dan duduk selama beberapa menit sebelum berdiri

No comments:

Post a Comment

Manajemen Telusur

DOKUMEN TELUSUR POKOK Rencana Strategis ( Renstra )   >>>>>>>>>> View Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) dan ...