Monday, January 9, 2023

Promosi Literasi Kesehatan

 Promosi Literasi Kesehatan

- Meningkatkan kesehatan individu, keluarga, kelompok, dan masyarakat untuk mendapatkan, mengelola dan memahami informasi terkait dengan kesehatan.

 

Tindakan

Observasi

- Identifikasi status literasi kesehatan pada kontak perdana

- Identifikasi gaya belajar pasien Terapeutik

- Ciptakan lingkungan yang mendukung agar pasien tidak merasa malu dan/atau terstigmatisasi

- Gunakan teknik komunikasi yang tepat dan jelas :

- Gunakan bahasa yang mudah dimengerti

- Gunakan bahasa yang sederhana

- Gunakan teknik komunikasi yang memperhatikan aspek budaya, usia dan gender

- Sediakan penerjemah, jika perlu :

- Persiapkan informasi-informasi yang akan diberikan baik secara verbal maupun non verbal

- Gunakan strategi yang tepat dalam penyampaian informasi

- Gunakan beberapa macam alat untuk berkomunikasi

- Fasilitasi untuk bertanya dan mengklarifikasi informasi yang belum jelas 

Edukasi

- Anjurkan bertanya jika terdapat informast yang kurang jelas.

No comments:

Post a Comment

Manajemen Telusur

DOKUMEN TELUSUR POKOK Rencana Strategis ( Renstra )   >>>>>>>>>> View Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) dan ...